Jumat, 13 Juni 2014

Godot Game Engine


     Godot Game Engine merupakan sebuah game animasi Open Source yang men-support 2D maupun 3D. Open Source artinya yang dapat dinikmati secara free (gratis). Script dari Godot Game Engine menggunakan GDScript yang hampir sama dengan Bahasa Pemrograman Python, yaitu saah satu tipe bahasa pemrogram dinamik high level.

     Godot dikembangkan oleh Juan Linetsky dan Ariel Manzur untuk beberapa tahun yang di sponsori oleh rumah produksi OKAM Studio sebelum pada tahun 2001. Pada Februari 2014 source code dari Godot Game Engine resmi di publikasikan oleh GitHub dibawah naungan MIT License.

     Godot Game Engine juga dapat dijalankan di berbagai macam platform seperti Windows, Linux, OS X, BlackBerry 10, iOS, Android, Playstation 3, Playstation Vita, Flash, HMTL5, dan lain-lain. 

Fitur-fitur yang ditampilkan pada Godot antara lain:
  • Occlusion culling
  • Level of detail
  • 3D texture support
  • Performance graphs
  • Lightmap baking
  • Multithreading
  • Plugins system
  • Render Targets
  • Video playback using the Theora codec
  • Audio system supporting playback of Ogg Vorbis and WAV codecs

berikut adalah contoh beberapa game yang di kembangkan oleh OKAM Studio menggunakan Godot
  • El Asombroso Show Zamba
  • Dog Mendonça & Pizza Boy
  • Anthill
  • Running Nose
  • Project Carnival




Source:
http://en.wikipedia.org/wiki/Godot_(game_engine)#Development_history
https://github.com/okamstudio/godot

Tidak ada komentar:

Posting Komentar